Jumat, 20 Maret 2020

KENAIKAN PANGKAT YANG MEMPEROLEH IJAZAH / PENYESUAIAN IJAZAH (IZIN BELAJAR)

Kelengkapan Berkas Kenaikan Pangkat (KP) Pilihan Yang Memperoleh Ijazah / Penyesuaian Ijazah (Izin Belajar)
  1. Surat Pengantar dari Kepala Satuan Kerja.
  2. Fotocopy/ salinan sah Kartu Pegawai.
  3. Fotocopy/ salinan sah SKP (dua) tahun terakhir.
  4. Fotocopy/ salinan sah SK Pangkat Terakhir.
  5. Fotocopy/ salinan sah STLUD bagi yang pindah golongan.
  6. Fotocopy/ salinan sah Ijazah terakhir.
  7. Fotocopy/ salinan sah SK pengangkatan pertama (CPNS).
  8. Daftar usul mutasi promosi kenaikan pangkat.
  9. Berita Acara Rapat Dewan Kepangkatan.
  10. Konversi NIP Baru.
  11. Fotocopy/ salinan sah Ijazah yang dilegalisir pejabat yang berwenang
  12. Fotocopy/ salinan sah Surat Tanda Lulus Ujian Penyesuaian Kenaikan Pangkat
  13. Surat Keterangan Uraian Tugas yang ditandatangani serendah-rendahnya oleh Pejabat Eselon II
  14. Surat Izin Belajar.

Periode Kenaikan Pangkat
  1. Periode 1 April.
  2. Periode 1 Oktober.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar